Monday, September 25, 2017

10 Buah Termahal di Dunia

Buah-buahan adalah salah satu makanan yang tidak lepas dalam kehiupan sehari-hari kita. Buah merupakan sumber utama beberapa vitamin yang baik bagi kesehatan manusia.

Berbagai macam buah-buahan bisa mudah kita temukan di pinggir-pinggir jalan, dengan harga termurah sampai termahal. Namun, di belahan dunia ini ada beberapa buah yang dibandrol dengan harga yang tidak masuk akal. Anda harus mengocek hingga jutaan rupiah untuk bisa mencicipi buah-buah tersebut. Apa saja buah-buahan itu? Berikut adalah 10 di antara buah termahal di dunia.

10. Stroberi Sembikiya Queen



Stroberi ini memiliki bentuk yang sangat sempurna diabnding strioberi-stroberi lainnya, dengan warna mnerah menyala, dipenuhi bintik-bintik putih dan dihiasi sehelai daun yang hijau gelap.

Harga untuk satu kotak berisi 12 buah stroberi ini ANda harus membayar sekitar Rp1.147.500.

9. Jeruk Dekopon



Masih dari Jepang, buah yang satu ini merupakan sebuah merek jeruk paling berkualitas yang pertama klai tumbuh tahun 1972. Buah jeruk ini memiliki ukuran sebesar bola softball dengan benjolan besar di bagian atasnya.

Jeruk ini juga dikenal sebagai jerus termanis dan terlezat di dunia. Tertarik mencobanya? Anda harus mengeluarkan uang sebesar Rp1.080.000 untuk satu pak yang berisi 6 buah Jeruk Dakopon.

8. Pir Berbentuk Budha



Buah pir yang ditemukan di Hebei, Tiongkok ini dihargai sekitar Rp121.500 per satu buahnya. Petani yang menemukan buah ini, Xianzhang Hao, menggunakan cetakan untuk menghasilkan buah persis seperti patung Buddha. Meski demikian, tidak mudah untuk membuatnya persis menyerupai bentuk yang diinginkan tersebut.

Mitos mengatakan bahwa Anda bisa hidup selamanya kalau memakan buah ini. Tentunya itu hanya mitos yang tidak pernah terbukti kebenarannya.

7. Apel Sekai Ichi



Dalam bahasa Jepang, "Sekai Ichi" berarti nomor satu di dunia, dan memang buah ini bisa dkatakan sebagai apel nomor satu di dunia. Apel ini memiliki berat mencapai satu kilogram dengan rata-rata keliling mencapai 38 cm. Buah apel ini sendiri dibandrol dengan harga Rp283.500 per satu buahnya.

6. Semangka Kotak



Apabila pada umumnya semangka memiliki bentuk bulat, maka berbeda dengan buah unik yang satu ini. Buah semangka yang dibudidayakan di negara Jepang ini memiliki bentuk kotak atau kubus. Buah semangka ini memiliki berat rata-rata enak kilogram setiao satu buahnya.

Dibanding untuk memakanannya, orang-orang justru menjadikan semangka ini sebagai dekorasi atau hiasan karena bentuk uniknya itu. Buah semangka ini dijual dengan harga Rp10.800.000 per buahnya.



5. Mangga Taiyo no Tamago



Masih dari Jepang, buah yang apabila diartika dalam bahasa Indonesia ini berrati telur dari matahari. Dinamai teur karena bentuk mangga ini yang lonjong menyerupai telur pada umumnya.

Setiap tahun, Mangga Taiyo no Tamago yang dipanen pada tahap pertama akan dilelang dan biasanya bsa terjual dengan harga mencapai puluhan juta. Sementara pada umumnya, harga buah ini mencapai Rp40.500.000 per satu kotak yang berisi dua buah mangga.

4. Nanas dari The Lost Gardens of Heligan



The Lost Gardens of Heligan adalah nama sebuah kebun botani terkenal dari Inggris. Nanas bukanlah buah yang umum tumbuh di Inggris, dan kebun itu merupakan tempat satu-satunya yang memiliki tumbuhan nanas. Meski tergolong hanya buah nanas biasa, namun di sana buah ini bisa dijual dengan harga lebih dari 21 juta rupiah per buahnya.

3. Anggur Ruby Roman



Anggur ini merupakan jenis buah anggur termahal di dunia. Buah ini sendiri hanya bisa ditemukan di prefektur Ishikawa, Jepang. BUah anggur yang mulai dibudidayakan sejak tahun 2008 ini memiliki ukuran seperti buah ping pong. Buah ini dijual denga harga Rp54.000.000 per satu bungkusnya.

2. Semangka Densuke



Buah semangka ini menjadi mahal karena sangat langka dan hanya bisa ditemukan di Hokkaido, Jepang. Tidak seperti semangka pada umumnya, kulit buah ini berwarna hitam polos dengan berat

1. Melon Yubari



Harga satu buah melon ini memang tegolong sangat mahal. Bayangkan, Rp310.500.000 hanya untuk satu buah melon? Percaya atau tidak, buah Melon Yubari ini memang dibandrol dengan harga segitu. Melon yang diteukan di Sapporo ini adalah hibrida dari dua jenis melon manis.


Artikel Terkait


EmoticonEmoticon